Sunday, July 17, 2016

Arti Jiwa Indonesia bagi Seorang OPTIMIZer



"Dunia Ini Tidak Selebar Pintu Rumah mu ke Pintu Kantor mu"

Kalimat ini menamparku, selama ini saya memang cuma berkutat diantara Rumah Dan Kantor saja.

Bertahun tahun, bertemu Orang yang itu itu saja.

Akhirnya kubulatkan Tekad untuk "memajukan diri" ke Manajemen.

alHamdulILLAh, Maret 2008 adalah Langkah Awal Ku,
"Melihat Dunia, Menjelajah Indonesia"

Langkah pertama Ku adalah meng Optimal Internet sebagai Sumber Penghasilan (setelah Gaji Tak lagi kuterima, maka aku harus CERDAS memiliki Penghasilan lainnya)

Sebuah Kursus tentang OPTIMASI Mesin Pencari Ku Ikuti sampai keluar Negeri. Dari Pengalaman Dan Pengetahuan tentang OPTIMASI Mesin Pencari inilah, semua Keajaiban Bermula.

Jepang, Dubai, Saudi, Singapore, Malaysia, menjadi Saksi bahwa Kaki Ku pernah menjejak disana.

Tak lupa, 43 Kota se Indonesia pun sudah ke jajaki, dari 2009 s.d 2012

Mengajarkan Cara Mengoptimalkan Internet sebagai Sumber Penghasilan Utama menjadi modalku Menjelajah Indonesia.

Hari ini, 18,000 Murid Ku sudah mengisi Bisnis Lokal dikota mereka dengan lebih dari 170,000 Halaman ter OPTIMASI dihalaman 1 Mesin Pencari Google.

Sebuah Big Data yang BERNILAI lebih dari 100 Miliar Rupiah, dengan Potensi menjadi 150 Perusahaan akan lahir dari Database itu.

"Teknologi melahirkan Inovasi, Inovasi Mencetak Profesi"

Jika Teknologi Internet dengan Inovasi Aplikasi GoJek sudah melahirkan Jutaan Ojek Online,

Maka

Profesi ku adalah OPTIMIZer yang menggunakan Inovasi bernama @IlmuOPTIMASI dengan menunggangi Teknologi bernama Internet.

Sekarang, ada 1 Cita Cita Ku yang HARUS SEGERA kucapai.

Aku akan Kembali mengulang Jejak Mahakarya Ku, Tahun 2016.

Kembali ke 43 Kota itu, bahkan terus Bertambah dan Bertambah lagi Menjelajah Indonesia karena aku Punya Misi Baru,

Kalau Dulu, #JejakMahakarya Ku di Digital Marketing (DIMA), sekarang aku memulai #JejakMahakarya Ku dengan Digital Ekosistem (DEKO).

Membuat Aplikasi Startup dengan Konten: KERUPUK.

Indonesia adalah Negeri Kerupuk,
Akan kuhitung jenis jenis Kerupuk dari Aceh ke Papua, akan Ku kumpulkan Photo Photo nya, akan dibuatkan Aplikasi bernama "KerupuX".

akan kupersembahkan pada Putra Putri Bangsa ini, bahwa Kerupuk Indonesia Yang berbeda Beda akan menjadi Pemersatu kita #BedaTapiSatu :)

No comments:

Post a Comment